Variabel
adalah lambang yang umumnya digunakan sebagai pengganti suatu bilangan
jika belum nilainya belum diketahui dengan pasti. Variabel
merupakan pengubah atau pengganti suatu bilangan yang belum diketahui nilainya
secara jelas. Variabel biasanya disimbolkan dengan huruf, seperti a, b,
c, … x, y, z. Misalnya jika ada suatu bilangan yang dikalikan 2
kemudian dikurangi 9 dan hasilnya 3, maka bentuk persamaannya adalah 2x –
9 = 3. Nah x merupakan variabel pada persamaan tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar